Bahasa Indonesia dan Komunitas ASEAN

Abu Amar Fauzi
http://www.surya.co.id/

Sudah saatnya beriopini cerdas terhadap posisi bahasa Indonesia di tengah-tengah masyarakat Indonesia yang banyak terpengaruh oleh keberadaan dan bahasa Inggris sebagai bahasa internasional. Banyak masyarakat beranggapan bahasa Inggris bernilai jual tinggi dan memiliki posisi lebih strategis dari bahasa nasional kita. Memang tak salah memelajari bahasa Inggris. Yang salah adalah dengan memelajari bahasa baru tersebut kita terkesan mengabaikan bahasa sendiri. Continue reading “Bahasa Indonesia dan Komunitas ASEAN”

Bahasa ยป