Radhar Panca Dahana (26 Maret 1965 – 22 April 2021)
Aguk Irawan MN *
“Kalau ke Jakarta, jangan lupa singgah di Bale Sastra Kecapi ya, Guk?” Sms-nya dulu sering masuk ke hp saya. Begitu sesekali saya mampir, dengan niat menimba ilmu kebudayaan. “Orang besar” yang merasa kecil dan bersahaja itu kemudian mengumpulkan teman-teman, lalu pertemuan berakhir di meja makan dengan ia yang mentaktir. Ya, selalu begitu. Continue reading “SELAMAT JALAN MAS RADHAR…”