Ketika Sastra Indonesia Diijon

Ahda Imran
pikiran-rakyat.com 13 Mar 2018

DALAM catatannya Facebook-nya (4 Februari 2018), Soni Farid Maulana ada menyebut ihwal kagaduhan setelah terbitnya buku 33 Tokoh Sastra Paling Berpengaruh (2014). Buku yang salah satu pangkal kegaduhannya adalah munculnya nama Denny JA (DJA) sebagai salah seorang tokoh, karena puisi esai ”temuannya” yang dianggap jadi fenomena sastra. Continue reading “Ketika Sastra Indonesia Diijon”

Dari Batujaya Sampai Atlantik

Ahda Imran
Pikiran Rakyat, 31 Okt 2010

DALAM pengertian harfiahnya, reinventing adalah menemukan kembali. Ketika dijadikan frasa “reinventing Sunda” untuk keperluan sebuah konferensi dalam konteks budaya, maka konferensi tersebut hendak diandaikan sebagai upaya untuk mencari dan menemukan kembali sejarah atau identitas budaya Sunda yang (dibayangkan) hilang. Meski disadari bahwa hasrat besar semacam itu terlalu sederhana dicapai hanya dengan sebuah konferensi. Continue reading “Dari Batujaya Sampai Atlantik”

Tubuh Manohara dan Kita

Ahda Imran
Pikiran Rakyat, 27 Juni 2009

MANOHARA Odelia Pinot. Perempuan 17 tahun itu tak hanya cantik, bahkan sangat cantik. Tak sekadar itu, dia juga istri seorang pangeran mahkota, Tengku Temenggong Muhammad Fakhry Petra dari Kesultanan Kelantan Malaysia. Karena ia permaisuri Putra Mahkota, maka di kalangan istana dan rakyat Negara Bagian Kelantan, perempuan berdarah campuran Makassar-Amerika ini dikenal sebagai Cik Puan Temenggong Kelantan. Continue reading “Tubuh Manohara dan Kita”

Bahasa »