Setelah mereka belajar dari peristiwa Dili

Agus Basri, Ahmad Taufik, Kelik M. Nugroho
http://majalah.tempointeraktif.com/

PENYAIR Emha Ainun Nadjib meloncat ke atas podium. Ia mengenakan pakaian hitam-hitam, seakan menggambarkan suasana dukacita. Lalu, suaranya pun melengking, membacakan puisi, yang diberinya judul Nipah-Nipah.

”Nyatakanlah kebenaran, betapa pahit pun rasanya. Maka, kami duduk dan berdiri di sini, agar kami telan juga rasa pahit hati saudara-saudara kami di Banyuates, Sampang, Madura …,” teriaknya. Continue reading “Setelah mereka belajar dari peristiwa Dili”