Sastra dan Problem Bahasa

Agus Wibowo
Seputar Indonesia, 19/08/2007

WILLIAM Henry Hudson dalam bukunya, Introduction to the Study of Literature (1960),menyatakan bahwa idealnya sastra senantiasa menyumbangkan nilai positif bagi kemanusiaan.

Hal ini lantaran anasir-anasir yang dicipta,bertalian erat dengan penikmatan ragawi dan rohani manusia. Menurut Henry, sastra lewat cara dan bentuknya menjelma memberi kenikmatan batiniah, melalui olah rasa, cipta, dan karya indah dalam sanubari setiap insan. Continue reading “Sastra dan Problem Bahasa”

Menulis Kebenaran Sejarah Versi Sastra

Agus Wibowo
__Kaltim Post, 20 Okt 2007

Tragedi G 30 S/PKI, kejadian pahit. Dalam peristiwa memilukan itu, beberapa petinggi militer dibunuh. Kejadian tragis berikutnya adalah ribuan manusia mengalami penyiksaan dan pembantaian akibat perbedaan ideologi. Orang-orang yang dituding sebagai penganut komunisme disingkirkan atau mengalami pengasingan berkepanjangan. Episode penuh kepahitan itu ditutup oleh sebuah layar yang bernama Kesaktian Pancasila. Sayangnya, sampai detik ini kita masih dibuat penasaran akan kebenaran sejarah peristiwa tersebut. Continue reading “Menulis Kebenaran Sejarah Versi Sastra”

Bahasa ยป