Ami Herman
Suara Karya, 22 Juni 2013
DI era 80-an hampir setiap Ibukota Provinsi di tanah air memiliki Taman Budaya. Di taman budaya itulah tumbuh banyak seniman tari, teater, pematung dan pelukis andalan. Taman budaya juga tidak ubahnya panggung pertunjukan yang laris, karena rajinnya taman budaya mementaskan teater modern dan klasik. Continue reading “Taman Budaya, Tidak Lagi Sekadar Tempat Teater”