Tiga Aliran Puitika Jawa Timur

F Aziz Manna *
Seputar Indonesia, 25 Mar 2012

Situasi kesusasteraan khususnya perpuisian di Jawa Timur saat ini sangatlah meriah. Bahkan bisa dikata menegangkan. Bagaimana tidak, hingga kini perbincangan sastra (puisi) di Jatim menukik ke arah paling vital. Menajam pada visi dan ideologi puisi. Tapi secara garis besar, perbincangan yang kerap berujung pertikaian ini terkanalisasi dalam tiga aliran deras. Continue reading “Tiga Aliran Puitika Jawa Timur”

Bahasa ยป