Zubaidi Khan *
tubanliterasi.com 15 Sep 2017
Jambore Mojok —sebuah kegiatan yang diadakan oleh Mojok.co beberapa waktu lalu— itulah yang menjadi alasan utama saya pergi ke Jogja. Adapun kegiatan-kegiatan lain yang saya lakukan diluar Jambore Mojok, merupakan bonus. Namun meskipun begitu, bonus juga tak kalah seru dengan misi utama saya. Mengapa demikian? Karena masih berada di Jogja. Bagi saya, sejauh ini, semua kegiatan itu belum familiar di Tuban. Maksud saya tentu tentang dunia literasi, seputar tulis menulis. Continue reading “Catatan Perjalanan ke Jogja: Untuk Tuban yang Kurang Akrab Terhadap Literasi”