Cahyo Yusuf *
Suara Merdeka, 26 Okt 2013
MOHAMMAD Tabrani, tokoh pemuda dan pelopor pers Indonesia, mencipta nama Bahasa Indonesia (BI) dalam Kongres Pemuda I tanggal 2 Mei 1926. Nama itu diterima dalam sidang pleno Kongres Pemuda II pada 28 Oktober 1928 (Kridalaksana 2011). Continue reading “Konstruksi Pelajaran Bahasa Indonesia”