Pendidikan Islam dan Persoalan Umat

Ali Rifan *
pelita.or.id

KRISIS ekonomi telah menjamur di negeri ini. Telah beranak pinak dan menjalar bagaikan penyakit kudis. Begitu pula dengan krisis moral, sudah sedemikian suburnya merebak di persada nusantara. Hal inilah yang kemudian mengakibatkan terjadinya disorientasi dan dislokasi banyak kalangan masyarakat kita dalam berbagai bentuk (Azyumardi Azra, 2003). Continue reading “Pendidikan Islam dan Persoalan Umat”

Membaca Jejak Komtemplasi Gus Mus

Peresensi: Ali Rif’an
Judul: Koridor: Renungan A Musthofa Bisri
Penulis: A Musthofa Bisri
Penerbit: Penerbit Buku Kompas
Tahun: I, 2010
Tebal: xi + 247 halaman
oase.kompas.com

Barangkali, “Kata Pengantar” pada sebuah buku terkesan biasa-biasa saja, bahkan acap dilewati oleh sebagian besar pembaca. Namun menjadi berbeda jika “Kata Pengantar” tersebut dikompilasikan, lebih-lebih berasal dari seorang budayawan kenamaan. Continue reading “Membaca Jejak Komtemplasi Gus Mus”

Bahasa ยป