Revitalisasi Ajaran Sutasoma Pendidikan Demokrasi

Berharap Mengakui sebuah Perbedaan

I Putu Sudibawa *
balipost.co.id

PENDIDIKAN demokrasi yang ingin dideklarasikan, telah terjadi kegagalan yang mengerikan – disadari atau tidak – terutama ditunjukkan oleh superioritas kesombongan intelektual kita dewasa ini, sebagai sesuatu yang menggejala sangat umum. Tidak sedikit dari mereka telah tergerus jatuh menjadi hamba sahayu, yang oleh Ida Wayan Oka Granoka disebut dengan ”keangkeran” perangkat simbolis ”logika-artificial” (materi-formal). Continue reading “Revitalisasi Ajaran Sutasoma Pendidikan Demokrasi”

Pembelajaran Kontekstual, Membumikan Kearifan Lokal…

Harapan Pengukuhan Jati Diri dengan Pendekatan Budaya…

I Putu Sudibawa

Beranda

SENIOR saya, I Nyoman Tingkat, dalam ulasan di rubrik ini mengingatkan saya untuk selalu membumikan kearifan lokal dalam aktivitas saya sebagai guru. Saya kembali teringat dengan apa yang didengungkan oleh Depdiknas untuk selalu ber’kontekstual’ dalam proses pembelajaran. Proses pembelajaran yang selalu mengkaitkan berbagai macam isu yang berkembang di lingkungan sekitar dengan topik bahasan yang akan dikaji. Continue reading “Pembelajaran Kontekstual, Membumikan Kearifan Lokal…”

Bahasa ยป