Saga Para Pahlawan

Zen Rachmat Sugito *
jawapos.co.id

PARA pahlawan tak pernah dilahirkan tapi diciptakan. Mereka diciptakan mula-mula dan pertama bukan untuk dijadikan role-model agar diteladani atau ditiru, melainkan untuk meneguhkan narasi ”perjuangan nasional merebut kemerdekaan”. Pendeknya: untuk kepentingan mereproduksi narasi nasionalisme secara kontinyu. Dengan itu, narasi perjuangan nasional yang terjadi pada masa lampau yang jauh bisa terus-menerus ”dihadirkan” dalam kekinian. Selanjutnya, barulah para pahlawan yang ”diciptakan” untuk kepentingan naratif itu diharapkan jadi ”role-model” yang bisa diteladani dan ditiru. Continue reading “Saga Para Pahlawan”

Bertuhan secara Puitis

Zen Rachmat Sugito *
jawapos.com

Umar bin Khattab, seorang prajurit hebat nan perkasa, sewaktu mendengar lantunan Alquran yang dibacakan putrinya, langsung luluh dan membaca syahadat saat itu juga.

Modus kepindahan agama seperti Umar banyak terjadi dalam Islam. Dalam tradisi Islam, pengalaman keagamaan yang dipantik oleh pengalaman estetik mendapatkan tempat secara lapang, yang dimungkinkan pada keistimewaan Alquran sebagai kitab suci dengan pencapaian kualitas literer yang agung. Continue reading “Bertuhan secara Puitis”