Isbedy Stiawan Z.S. * Continue reading “Sutardji, Mantra, dan Religiusitas”
Sastra Masa Depan Harus Kembali pada Perenungan
Isbedy Stiawan Z.S. *
Riau Pos, 21 Apr 2013
PADA November 2012 lalu, saya berjumpa lagi dengan penyair asal Madura ini, D Zawawi Imron, pada acara Pertemuan Pengarang Indonesia (PPI) di Makassar. Setelah beberapa tahun tak bertemu, penulis buku puisi Bantalku Ombak Selimutku Angin ini sudah bertongkat. Kami pun berangkulan. Continue reading “Sastra Masa Depan Harus Kembali pada Perenungan”
Batu Hitam itu…
Isbedy Stiawan Z.S.
lampungpost.com
“Kau hanya batu hitam
tak ada manfaat ataupun mudarat
jika tidak kulihat Rasululllah menciummu
tidak kucium kau…”
***
LELAKI itu akhirnya jadi juga ke Tanah Suci, setelah beberapa kali tertunda—persisnya terganjal—oleh berbagai persoalan. Continue reading “Batu Hitam itu…”
Yang Tersisa dari TSI: Menolak Wadah, Berdayakan ASI
Isbedy Stiawan Z.S.*
Lampung Post, 19 Juli 2008
KECENDERUNGAN setiap pertemuan sastrawan akhir-akhir ini di Tanah Air latah menerbitkan rumusan di luar soal (pencapaian) estetika. Temu Sastrawan Indonesia (TSI) 1 di Jambi (7–10 Juli 2008) seakan pula latah dan “memaksakan” keinginan menelurkan gagasan wadah sastrawan. Padahal banyak komunitas yang mewadahi sastrawan, baik yang dibentuk sekelompok sastrawan atau karena “dipaksa” kelahirannya dari suatu pertemuan, musyawarah, atau kongres. Continue reading “Yang Tersisa dari TSI: Menolak Wadah, Berdayakan ASI”
Sajak-Sajak Isbedy Stiawan ZS
suarakarya-online.com
Kau Tahu
di peluk kelamaku berdiang: hangat?
di peluk sunyiaku menepi: gelisah?
kau tahu pada malam malam aku bagaikan kembang Continue reading “Sajak-Sajak Isbedy Stiawan ZS”